Ronaldo Cetak Gol, Portugal Menang 3-2 atas Ghana di Babak Penyisihan Grup Piala Dunia

beritabernas.com – Cristiano Ronaldo mencetak gol ke gawang Ghana dalam pertandingan penyisihan Grup A Piala Dunia 2022 di Qatar pada Kamis, 24 November 2022 malam. Gol Ronaldo dicetak melalui tendangan penalti pada menit ke-65. Portugal menang 3-2 atas Ghana.

Sementara dua gol Portugal lainnya selain yang dicetak Ronaldo, masing-masing dicetak Joyo Felix pada menit ke75 dan Rafael pada menit 80.Sementara dua gol balasan Ghana dicetak A Ayew menit ke-73 dan dicetak Bukari pada menit 89. (lip)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *